Lokasi Geografis
Kabupaten Tulungagung berlokasi di daerah Selatan Jawa Timur. Secara geografis berada antara 111? 03'-112? 07' east longitude dan 7? 51'-8? 18' south latitude. Melingkupi area seluas 1,055. 65 Km2 atau sekitar 2,2 % dari area propinsi Jawa Timur. Batasan wilayah kabupaten ini adalah:
Utara: Kabupaten Kediri
Barat: Kabupaten Trenggalek
Selatan: Samudra Indonesia
Timur: Kabupaten Blitar
Dengan luasnya daerah, kabupaten Tulungagung dibagi menjadi empat daerah (Regent Assistants), terdiri dari 19 kecamatan, 257 desa and 14 kelurahan. Menurut data populasi tahun 1994, angka populasinya 914.873 orang dengan penduduk 866 orang per kilometer dan angka pertumbuhan rata-rata populasinya adalah 0.665 % per tahun.